bebazine
KITA BERSIKAP SEOLAH TIDAK TERJADI APA-APA PADAHAL BANYAK YANG PERLU DISIKAPI. TIDAK HANYA DALAM TULISAN TAPI KITA SEKENANYA BERTINDAK. BUKAN MERUBAH TAPI MENGGANTI YANG ADA

MENGAPA GENDER

Dalam kehidupan sehari-hari sebuah realita hidup terbesit dalam benak aku. Seorang perempuan memperlakukkan dirinya sendiri lemah dihadapan pria. Menyatakan bahwasanya derajat aku ini berada di bawah selangkang pria. Menunjukkan kelemahan dengan meminta bantuan pada pria padahal dirinya sanggup melakukannya sendiri. menggerutu ketika tidak ada yang memperdulikannya. Simak adaptasi puisi oleh Nancy R. Smith:


UNTUK SETIAP PEREMPUAN YANG LELAH BERPURA-PURA LEMAH PADAHAL IA KUAT,

ADA SEORANG LAKI-LAKI YANG BERPURA-PURA KUAT KETIKA IA MERASA LEMAH.


UNTUK SETIAP LAKI-LAKI YANG TERBEBANI KARENA SELALU DIHARAPKAN UNTUK MENGETAHUI SEGALANYA,

ADA SEORANG PEREMPUAN YANG KESAL DENGAN ORANG YANG SELALU MERAGUKAN KECERDASANNYA.


UNTUK SETIAP PEREMPUAN YANG LELAH KARENA SELALU DIANGGAP TERLALU SENSITIF,

ADA SEORANG LAKI-LAKI YANG TAKUT MENJADI LEMBUT …MENANGIS.


UNTUK SETIAP LAKI-LAKI DIMANA BERSAING ADALAH SATU-SATUNYA CARA MEMBUKTIKAN KEMASKULINANNYA,

ADA SEORANG PEREMPUAN YANG DISEBUT TIDAK FEMINIM KETIAKA IA BERSAING.


UNTUK SETIAP PEREMPUAN YANG MEMBUANG PERALATAN MEMASAKNYA,

ADA SEORANG LAKI-LAKI YANG BERHARAP MEMILIKINYA.


UNTUK SETIAP LAKI-LAKI YANG TIDAK MEMBIARKAN IKLAN MENDIKTE KEINGINANNYA,

ADA SEORANG PEREMPUAN YANG MENGHADAPI SERANGAN INDUSTRI PERIKLANAN YANG MERENDAHKAN HARGA DIRINYA.


UNTUK SETIAP PEREMPUAN YANG MELANGKAH MAJU DEMI PEMBEBASANNYA,

ADA SEORANG COWOK YANG MENEMUKAN JALAN MENUJU KEBEBASANNYA SEDIKIT LEBIH MUDAH.


Di berita-berita sering tersiarkan gerakan-gerakan melawan penindasan dan sistematis terhadap perempuan. mulai dari isu pornografi dan pornoaksi hingga poligami, serta penyiksaan TKW di negeri sendiri hingga di negeri asing. Kaum perempuan telah dipaksa untuk berperan sebagai Ibu untuk anak-anaknya dan digunakan secara seksual sebagai istri bahkan di beri porsi khusus dalam berkarir agar ide dan pemikiran kaum perempuan dapat diabaikan dan di curi oleh kaum maskulin. Sekarang bagaimana kaum perempuan kini memperjuangkan hak-hak yang sama dengan laki-laki, dan laki-laki tidak malu mengakui keunggulan kaum perempuan.

4 comments:

terkadang seorang perempuan terlihat lemah dihadapan pria...padahal itu awal tujuan keinginan.mereka agar bisa mencapai apa yang dia inginkan


that right


Laki-laki dan perempuan harus equal! :)


equal??
ilusi itu sayang :p


contact

email include messenger :

- minimalist_in_action@yahoo.co.id
- minimalistinaction@gmail.com


No Control 6

No Control 6
we support kaos kaki to exist

Recent Comments

Recent Posts

main post

thanks to get my link
bebazine
Copy this code to your website
to display this banner!